Jumat, 22 Mei 2009

Cara supaya virus yang ada di flashdisk tidak menular ke komputer

sebel banget biasanya flashdisk kalo kena virus!!!ada file yang hilang dan sebagainya
kenapa sih ya virus bisa masuk ke flashdisk atau komputer????jawabannya adalah karena virus membuat autorun dan isi autorun itu adalah mengcopy virus yang ada di komputer supaya masuk ke flashdisk dan nantinya di flashdisk itu ada autorun lagi yang tujuannya untuk mengcopykan dirinya supaya menular ke komputer dan seterusnya...biasanya autorun yang dibuat virus seperti ini :



[autorun]
label=virusxxx
shellexecute=indomuzic.exe
action=open to view files

saya akan menjelaskan isi autorun tersebut :
label=yang dimaksud label adalah nama flashdisk tersebut (tetapi biasanya virus tidak akan mengubah nama)
shellexecute=file virus yang nantinya akan dijalankan jika kita mengklik open to view files (action)

secara otomatis ketika flashdisk dicolokkan dan kita mengkliknya maka flashdisk akan membuka file virus tsb dan otomatis akan menular ke komputer kita.







jika sudah seperti itu kita juga harus bisa menanganinya supaya flashdisk aman dari autorunnya virus....caranya adalah :

1. buka notepadnya
2. isikan kode2 ini 'del /a:r f:\autorun.inf' (tanpa tanda petik)lalu enter
3. isikan kode echo....mislkan 'echo kalau ada masalah hubungi bimo : 085647886692....jangan
lupa >f:\autorun.inf&attrib +r f:\autorun.inf' (tanpa tanda petik)
4.setelah itu save code2 ini dg nama flashdisk.bat (extensionnya harus *.bat)
5. double klik file bat yg udah jadi

0 komentar:

Posting Komentar

  ©Template modif by dieyaz.