Rabu, 25 Februari 2009

memperbesar RAM atau memaksimalkan kemampuannya dengan menggunakan software

sebenernya windows (xp) udah menyertakan virtual memory..
jadi kita dapat mendongkrak kinerja pc kita tanpa upgrade,
tetapi virtual memory itu "meminjam" hard disk space...
dan besarnya virtual memory dapat kita atur sendiri..

caranya:
1.klik kanan my computer lalu pilih properties
2.klik tab advanced
3.lalu klik settings pada bagian performance
4.lalu pilih tab advanced
akan muncul berapa size virtual memory anda
kita dapat mengubahnya sesuai selera....

saran:
agar kinerja lebih terasa perbedaannya, set virtual memory diatas 1,5 kali dari physical memory.

atau gunakan ebooster software penambah RAM dengan flashdisk,kinerja kurang terasa,tergantung besar kecil flshdisk yang kita gunakan.

0 komentar:

Posting Komentar

  ©Template modif by dieyaz.